Daya Listrik adalah

Daya listrik didefinisikan sebagai laju hantaran energi listrik dalam sirkuit listrik. Satuan Internasional (SI) daya listrik adalah watt yang menyatakan banyaknya tenaga listrik yang mengalir per satuan waktu (detik).Daya listrik adalah banyaknya energi tiap satuan waktu dimana pekerjaan sedang berlangsung persatuan waktu. 

Daya Listrik dibagi jadi 3, yaitu:
1. Daya Nyata (P)
   Daya nyata adalah daya listrik yang diperlukan untuk menjalankan mesin-mesin atau peralatan listrik.
2. Daya Semu (S)
   Daya semu merupakan hasil perkalian antara tegangan dan arus listrik melalui penghantar. Daya semu adalah daya listrik yang dihasilkan melalui suatu penghantar transmisi atau distribusi. 

3. Daya Reaktif (Q)
   Daya reaktif adalah hasil kali antara besar arus dan tegangan oleh faktor daya. Daya Reaktif merupakan selisih antara daya semu yang masuk pada penghantar dengan daya aktif pada penghantar itu sendiri, dimana daya ini terpakai untuk daya mekanik dan panas.

Rumus untuk mengetahui Daya Listrik adalah:
   
   P = W / t        
P = Daya Listrik 
W = Energi
t = waktu


moga bermanfaat,,

  ©Otak Pedot - Todos os direitos reservados.

Template Modifikasi Papih DuL | Topo